Perbandingan Metode Kruskal dan Held Karp pada Manajemen Pengiriman Produk

Kategori PenelitianPenelitian Internal
BidangTeknologi Informasi
Tgl Posting2017-03-13 13:48:58.010
JudulPerbandingan Metode Kruskal dan Held Karp pada Manajemen Pengiriman Produk
AbstrakPenelitian ini membahas mengenai penggunaan algoritma pathfinding pada manajemen pengiriman produk. Algoritma yang digunakan adalah Held Kard dan Kruskal. Implementasi dilakukan menggunakan bahasa visual basic pada visual studio. Penelitian juga dilakukan untuk membandingkan kedua algoritma tersebut, berdasarkan jarak, waktu dan biaya yang akan digunakan pada saat pengiriman produk
AuthorsI GEDE SURYA RAHAYUDA, S.Kom., M.Kom (ketua)
Tgl Mulai2017-04-21 15:11:00.000
Tgl Selesai2017-02-28 16:19:00.000
Biaya7500000
SponsorSTMIK STIKOM Bali
Periode1