PERANCANGAN SISTEM INFORMASI DENGAN ZACHMAN FRAMEWORK PADA PENJUALAN FURNITURE BERBASIS ANDROID

Kategori PenelitianPenelitian Internal
BidangRekayasa
Tgl Posting2016-01-16 20:41:24.820
JudulPERANCANGAN SISTEM INFORMASI DENGAN ZACHMAN FRAMEWORK PADA PENJUALAN FURNITURE BERBASIS ANDROID
AbstrakDi era sekarang teknologi merupakan suatu sarana berkomunikas yang sangat penting bagi kehidupan masyrakat umum , android adalah salah satu bukti dari kemajuan teknologi yang sangat bermanfaat bagi penggunanya , didalamnya berisikan sarana yang memungkinakan untuk berinteraksi, termasuk proses jual beli, pembentukan sistem informasi penjualan furniture ini merupakan salah satu penerapan kemajuan teknologi yang sedang berkembang pesat di era sekarang ini dengan adanya perkembangan teknologi maka semua menjadi mudah, penjualan furniture yang pada umumnya bersifat manual akan dikemas dengan menggunakan sentuhan teknologi berbasis android, sisitem informasi yang akan ada nanti bisa di gunakan oleh siapa saja yang telah memiliki perangkat android sehingga proses jual beli menjadi lebih mudah, praktis dan sangat menghemat waktu. Sistem informasi penjualan yang akan dirancang ini berfungsi untuk mengolah data-data yang dibutuhkan untuk data penjualan property yang dibangun dengan kerangka kerja berbasis Zachman Framework, dengan harapan, developer dapat merancang desain yang dapat memudahkan dalam proses transaksi penjualan, serta menampilkan laporan pemesanan barang, laporan penjualan barang, laporan retur jual serta nota penjualan barang.
AuthorsIr. I WAYAN KARANG UTAMA, S.Kom., M.Kom (ketua)
Tgl Mulai2016-03-07 16:21:00.000
Tgl Selesai2016-05-23 23:59:00.000
Biaya3500000
SponsorSTMIK STIKOM Bali
Periode1