IMPLEMENTASI METODE NAIVE BAYES PADA SISTEM PREDIKSI KELULUSAN SISWA DI SMA NEGERI 2 DENPASAR

Kategori PenelitianPenelitian Internal
BidangRekayasa
Tgl PostingTidak diset
JudulIMPLEMENTASI METODE NAIVE BAYES PADA SISTEM PREDIKSI KELULUSAN SISWA DI SMA NEGERI 2 DENPASAR
AbstrakDalam penyusunan penelitian, penulis membangun suatu sistem prediksi kelulusan siswa&nbsp; pada SMA Negeri 2 Denpasar dengan metode Naive Bayes. Sebelum suatu keputusan diambil maka akan dilakukan suatu proses, sehingga didapat suatu hasil prediksi yang cepat, dan sesuai harapan yang nantinya dapat dipergunakan sebagai acuan pihak sekolah, guru pada khususnya dalam menentukan kualitas dan pola mengajar selanjutnya.<br>Adanya sistem prediksi kelulusan ini diharapkan pihak sekolah tidak mengalami kesulitan dalam memprediksi kelulusan apakah siswanya akan dapat meperoleh nilai yang baik atau tidak. Sistem prediksi kelulusan ini bersumber dari data training, DFD dan ERD serta perancangan basis data, sehingga implementasinya merupakan penerapan metode Naive Bayes.<br><br>
AuthorsNI KOMANG SRI JULYANTARI, S.Kom., M.T (ketua)
Tgl Mulai2013-01-01 00:00:00.000
Tgl Selesai2013-05-01 00:00:00.000
Biaya3000000
Sponsor
Periode1