Sistem Pendukung Keputusan Promosi Kenaikan Jabatan Dan Seleksi Karyawan Berprestasi Dengan Metode Profile Matching Berbasis Web(Studi Kasus Melia Bali Villa And Spa)

Nama MahasiswaNI KADE PARINI
ProdiD3-MANAJEMEN INFORMATIKA
Angkatan2008
Tgl Masuk2011-11-18 00:00:00.000
Pembimbing 1Dr. ROY RUDOLF HUIZEN, S.T., M.T.
Pembimbing 2I WAYAN ARDIYASA, S.Kom., M.MSI.
AbstrakSumber Daya Manusia (SDM) merupakan salah satu elemen yang ppenting bagi perusahaan. Sumber Daya manusia yang bermutu dan berkualitas tinggi akan sangat mempenagruhi baik buruknya kinerja suatu perusahaan. Dengan perkembangan teknologi ini informasi dapat di akses dengan cepat, tepat dan akurat dengan ketelitian yang dapat dipercaya memiliki memory ( daya ingat) yang tinggi ready for use (tidak mengenal lelah. untuk meningkatkan efektifitas kerja perusahaan serta mengembangkan perusahaan. teknologi Informasi yang digunakan oleh Melia Bali Villa and Spa adalah sistem pendukung keputusan yang menggunakan proses yang bersifat komputerisasi dalam bentuk sebuah sistem pendukung keputusan promosi kenaikan jabatan dengan metode profile matcing. Dalam merancang dan membangun sistem tersebut dilakukan dengan tahap/metode terstruktur, yang dimulai dari tahap pengumpulan data, pembuatan Data Flow Diagram (DFD), Entity Relationship Doagram (ERD), Struktur Database dan dilanjutkan dengan melakukan implementasi kedalam sebuah sistem. sesuai dengan tujuan pembuatan dari sistem pendukung keputusan ini, maka hasil akhirnya sangat diharapkan memudahkan HRD manager dan general manager dalam pengambilan keputusan dan perancangan karier bagi karyawannya.