Sistem Pendukung Keputusan Rekruitasi Karyawan Pada Bank Bpd Cabang Gianyar

Nama MahasiswaI WAYAN PUTRA WIRAGUNA
ProdiS1-SISTEM KOMPUTER
Angkatan2005
Tgl Masuk2010-04-11 00:00:00.000
Pembimbing 1Dr. ROY RUDOLF HUIZEN, S.T., M.T.
Pembimbing 2
AbstrakPengembangan sumber daya manusia yang merupakan faktor penting dalam pembangunan dalam suatu negara tidak dapat dipisahkan dengan perkembangan teknologi informasi Khususnya Bank BPD Cabang Gianyar yang merupakan lembaga atau perusahaan yang bergerak di bidang perbankan Sistem pendukung keputusan ini dibuat menggunakan metode AHP Analytical Hierarchy Process Proses ini dilakukan untuk merekrut karyawan baru Hasil dari proses ini yaitu berupa skor calon karyawan baru Perancangan yang digunakan pada sistem ini yaitu Data Flow Diagram DFD dan Entity Relationship Diagram ERD Software ini dibuat dengan menggunakan MySQL untuk database dan Macromedia Dreamweaver MX 2004 Dengan dibangunnya sistem ini sehingga dapat membantu suatu perusahaan dalam merekrut karyawan baru sehingga memudahkan di dalam perekrutan karyawan baru pada Bank BPD Cabang Gianyar Kata Kunci Teknologi Informasi Tenaga Terampil Metode AHP Analytical Hierarchy Process